vaksin covid-19
Untuk menghindari penyebaran virus corona, Mommies sebaiknya segera melakukan vaksinasi COVID-19 untuk anak. Namun, sebelum melakukannya, persiapkan dulu hal-hal berikut.
Sebagian besar negara baru memberikan vaksin COVID-19 untuk anak-anak berusia 12-17 tahun. Namun, keempat negara ini sudah melakukan vaksinasi untuk anak-anak di bawah 12 tahun.
Sejak vaksin COVID-19 dijalankan, ada laporan efek samping berupa gangguan siklus menstruasi pada beberapa perempuan. Bagaimana faktanya?
Vaksin merupakan langkah penting untuk mencegah penyebaran COVID-19. Untuk warga yang menolak vaksin, akan ada sanksi yang diberikan. Apa saja?
Menghadapi anggota keluarga yang menolak vaksin Covid-19 bisa membuat frustrasi! Sebab satu saja menolak vaksin, bisa menjadi risiko bagi anggota keluarga lainnya. Lantas, kita harus berbuat apa?
Menunjukkan sertifikat vaksin sebelum masuk mal menjadi peraturan baru yang ditetapkan pemerintah. Namun, bagaimana jika sertifikat vaksin tidak muncul?
Sebelum cemas akan mengalami KIPI atau Kejadian Ikutan Pasca Imunisasi setelah vaksin Covid-19, coba cek artikel ini dulu.
Jangan panik! Positif corona setelah mendapatkan vaksin dosis pertama tetap bisa mendapatkan vaksin dosis kedua. Perhatikan syaratnya.
Hari ini, Kementerian Kesehatan RI mengeluarkan edaran tentang pelaksanaan vaksin Covid-19 pada anak usia 12-17 tahun. Catat rekomendasinya.
Guna mendukung Semangat Bangkit dari Corona, CT Corp menyediakan vaksin Covid-19 gratis bekerja sama dengan Kemenkes dan RS PON dalam pelaksanaan di 10 titik lokasi.