Aktivitas Liburan
Berencana menginap di hotel saat musim libur sekolah anak? Berikut beberapa paket liburan hotel di Pulau Jawa dan Bali yang bisa jadi pilihan.
Sedikit lagi liburan, nih, mommies! Ada yang sudah berencana glamping buat liburan sekolah dalam waktu dekat? Cek 5 rekomendasi kami, ya.
Ada rencana bepergian atau traveling bersama anak yang belum vaksin Covid? Agar perjalanan aman dan nyaman, pastikan hal berikut ini dilakukan, ya.
Pilihan buat liburan aman: cari hotel yang nyaman dan ramah anak alias menawarkan berbagai kegiatan yang menarik untuk dilakukan sekeluarga.
Awal bulan dan akhir pekan. Perpaduan yang klop untuk mengajak keluarga hunting mencari destinasi baru yang ramah anak dan tentu saja punya nilai edukasi. Jadi, mau ke mana akhir pekan ini?
Libur panjang sebentar lagi datang. Agar mommies tidak pusing mencari aktivitas untuk si kecil selama berlibur, berikut daftar beragam kegiatan yang bisa si kecil ikuti di musim lebaran. Learn, fun and happy.
Jangan takut dulu mendengar kata Lebah, Mommies, karena Lebah yang ini adalah tempat wisata yang seru sekaligus murah, hehehe.
Kegiatan Dokter Cilik di RS Omni Alam Sutra seru banget, semacam versi edukatif dari jadi Dokter di Kidzania.