banner-detik
SEX & RELATIONSHIP

Ini Tips Berhubungan Seks Anti Berisik Saat Menginap di Rumah Mertua

author

Katharina Menge09 May 2022

Ini Tips Berhubungan Seks Anti Berisik Saat Menginap di Rumah Mertua

Saat menginap di rumah mertua atau di tempat lain pasti membuat Anda kesulitan saat mau berhubungan seks seks anti berisik dengan pasangan. Ini dia tips yang wajib Anda ikuti!

Menginap di rumah mertua atau orang tua seringkali jadi kewajiban rutin yang harus dilakukan dan sebenarnya merupakan hal yang mudah, kecuali ketika membicarakan cara berhubungan seks. Tentu saja keinginan tersebut kadang susah untuk ditahan, dan yang menjadi masalah adalah Anda malu kalau ketahuan. Benar, kan?

Biasa Anda dan pasangan sering mengeluarkan suara tapi saat menginap hal tersebut harus ditahan supaya tidak terdengar oleh anggota keluarga lain. Sebenarnya cara mengakalinya cukup mudah. Anda hanya perlu memastikan kondisi di sekitar cukup aman dan kondusif.

BACA JUGA: Seks Setelah Menopause, Tetap Bisa Orgasme, Begini Caranya!

Tips Berhubungan Seks Anti Berisik

bercinta

Ini dia beberapa tips berhubungan seks anti berisik saat menginap di rumah mertua serta hal-hal yang perlu diperhatikan sehingga mendukung kegiatan Anda dan pasangan tersebut.

1. Pastikan tempat tidur aman

Sebelum berhubungan seks saat menginap, Anda perlu mengecek kondisi tempat tidur yang akan digunakan. Dikutip dari GQ, lihat apakah bagian headboard enempel pada dinding atau tidak. Hal itu akan menentukan suara yang akan dihasilkan saat berhubungan seks. Jika tempat tidur tidak aman, cari area lain di kamar.

2. Lakukan Seks kilat

Tips berhubungan seks saat menginap di rumah mertua berikutnya adalah dengan melakukan quickie sex atau seks kilat. Ingat, saat menginap bukan waktu yang tepat untuk menikmati seks secara perlahan dengan membuka pakaian satu per satu. Berdasarkan survei yang dilakukan lembaga riset Society for Sex Threapy and Research, seks 10 menit adalah durasi waktu paling ideal untuk bercinta.

3. Seks di pagi hari

Kesibukan sepanjang hari saat menginap di rumah mertua bisa membuat Anda terlalu lelah untuk berhubungan seks saat malam. Untuk menghindari suara berisik dan semua orang masih terlelap, coba lakukan seks di pagi hari. Kadang di pagi hari semua orang juga tengah sibuk masing-masing sehingga tidak peduli dengan suara-suara yang timbul. Anda dan pasangan bisa melakukan seks kilat di kamar.

4. Usahakan tidak bersuara

Selama berhubungan seks, pastikan untuk menyimpan suara desahan Anda dengan menutup rapat mulut. Anda bisa menggunakan kain, bantal, atau minta pasangan meletakkan telapak tangannya di mulut Anda agar tidak keluar suara dan anti berisik. Jangan mencoba posisi seks yang aneh-aneh dulu dan lebih baik pilih posisi konvensional agar tak menimbulkan kegaduhan.

Untuk tips selanjutnya klik di sini!

BACA JUGA: 10 Olahraga Untuk Membuat Seks Lebih Tahan Lama

Cover: Freepik

Share Article

author

Katharina Menge

-


COMMENTS