Resep Kunafa: Dessert Ramadhan Khas Timur Tengah

Lifestyle

fiaindriokusumo・23 Mar 2021

detail-thumb

Berhubung sebentar lagi memasuki bulan puasa, yuk kita coba resep mkunafa, dessert hits yang kerap hadir di Arab Saudi, sebagai makanan penutup di saat bulan puasa.

Tidak berasa sebentar lagi kita akan memasuki bulan puasa. Sudah siap-siap menentukan hidangan berbuka belum, Mommies? Bagaimana kalau kita mencoba menghadirkan suasana Timur Tengah di meja makan kita, seperti memasak resep Kunafa, sebuah hidangan penutup khas Arab Saudi yang selalu ada di setiap bulan Ramadhan.

Bahan-bahannya nggak ribet, cukup dengan 100 gram Kunafa yang bisa dibeli di Market Place, 50 gram butter atau margarin, keju Mozarella secukupnya, irisang kacang Almond secukupnya, air, gula pasir dan rosebud secukupnya. Cara membuatnya pun super mudah. Selamat mencoba resep Kunafa.

Tonton juga:

Resep Viral TikTok: Baked Feta Pasta

Rekomendasi Standing Mixer Untuk Baker Pemula

Follow Us On Instagram