Karena biaya pendidikan butuh disiapkan dari jauh-jauh hari. Ini dia gambaran biaya si kecil masuk preschool dan TK di beberapa sekolah di wilayah Jakarta.
Ada yang sedang persiapan si kecil masu masuk preschool atau TK? Walau baru tahap awal sekolah, menurut saya, sebaiknya biayanya juga disiapkan dari jauh hari. Mengingat pos keuangan keluarga nggak hanya uang sekolah anak , kan?
Nah, untuk memudahkan mommies, kami sudah merangkum 10 sekolah preschool dan TK di seluruh wilayah di Jakarta. Sebagai gambaran awal, berapa biaya yang harus mommies siapkan :)
Baca juga: Tujuh Hal yang Perlu Diketahui Orangtua PreSchool
Alamat : Jl Lamandau IV 1, Kramat Pela, Kebayoran Baru
Telepon : (021) 7265515
Formulir : RP 300.000
UP :Rp 20.500.000 (sampai preschool selesai)
SPP : Rp 11.500.000 (2,5 – 3 bulan)
Alamat : Gedung ILP Kalimalang, Jl. Raya Kalimalang No 39, RT. 1 / RW .7, Cipinang Besar Selatan, Jatinegara, Jakarta Timur, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 13410.
Telepon : (021) 8601626
Formulir : Rp 550.000
UP : Rp 22.340.000
SPP : Rp 1.460.000
Alamat : Jalan Cilandak Tengah I. No: 5 RT2/RW1. Cilandak Barat. Jakarta Selatan 12430
Telepon : 021-7650779
Formulir : Rp 500.000
Seragam : Rp 300.000 /set
UP : Rp 3.000.000 (per 1 tahun) , Rp 5.000.000 (per 2 tahun), Rp 7.000.000 (per
SPP : Rp 900.000, 5 hari 1.000.000
Alamat : Jalan Dewi Sartika No.294, RT.8/RW.9, Kramat Jati, Kramatjati, Kota Jakarta Timur, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 13630.
Telepon : (021) 8097788
UP : Rp 8.200.000
SPP : Rp 1.500.000
Alamat : Jalan Bango II. NO. 38 Pondok Labu. Jakarta Selatan
Telepon : 021-75913675
Formulir : Rp 250.000
UP : Rp 10.800.000
SPP : Rp 1.020.000
Alamat : Jalan Damai 2 No.54, RT.8/RW.2, Ciganjur, Jagakarsa, RT.9/RW.2, RT.9/RW.2, Ciganjur, Jagakarsa, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12630.
Telepon : 021-7272164
Formulir : Rp 700.000
UP : Rp 23.000.000
SPP : Rp 1.200.000
Alamat : Gandaria 1, Jalan Jatayu No: 35 Rt 009/05
Telepon : (021) 7200456
Formulir : Rp 100.000
UP : Rp 4.000.000 (1 tahun), kegiatan /200.000
SPP : Rp 900.000
Alamat : Jl. Cikini Raya No.74-76, RT.14/RW.5, Cikini, Menteng, Kota Jakarta Pusat, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 10330
Telepon : (021) 3102287
Formulir : 200.000
UP : Rp 12.500.000
SPP : Rp 850.000
Alamat : Jalan Cikini V No.2, RT.12/RW.5, Cikini, Menteng, Kota Jakarta Pusat, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 10330
Telepon : (021) 31938123
UP : Rp 6.000.000
SPP : Rp 465.000
Alamat : Jalan Taman Alfa Indah Blok G1, RT.8/RW.3, Joglo, Kembangan, RT.8/RW.3, Joglo, Kembangan, Kota Jakarta Barat, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 11640
Telepon : (021) 5857976
Formulir : Rp 350.000
UP : Rp 11.380.000
SPP : Rp 650.000,
Catering : Rp 320.000
Baca juga: Biaya Sekolah Tidak Hanya Urusan Uang Pangkal dan SPP