Sorry, we couldn't find any article matching ''
Empat Hal yang Wajib Disiapkan Jika Ingin Pensiun Dini
Ditulis oleh Prita Hapsari Ghozie, SE, Mcom, GCertFP,CFP®, QWP – Chief Financial Planner ZAP Finance.
Jika terkondisikan harus pensiun dini, apa saja, yang sebaiknya dipersiapkan?
Pensiun dini? Mungkin kondisi ini menjadi suatu hal yang tidak terbayang sebelumnya dalam hidup mommies. Namun, karena berbagai faktor, baik dari sisi eksternal seperti perusahaan tempat bekerja yang tidak stabil, mau pun internal seperti kebutuhan keluarga atau pun ingin memulai bisnis sendiri. Dengan demikian, bisa jadi pensiun dini merupakan satu tahapan kehidupan yang sebentar lagi akan mommies hadapi.
Image: Sabri Tuzcu on Unsplash
Setidaknya ada tiga faktor yang sebaiknya dipersiapkan, yaitu aspek psikologis, aspek kesehatan, dan tentunya aspek finansial. Nah, sudahkah mommies siap secara finansial untuk pensiun dini? Ini dia tahapan pengelolaan keuangan mommies yang ingin pensiun dini.
Pensiun dini tidak selamanya menjadi suatu hal negatif dalam kehidupan seseorang. Dengan pengelolaan keuangan yang cermat, mungkin saja tahapan baru ini menjadikan keuangan keluarga mommies menjadi lebih sehat. Live a Beautiful Life
Share Article
POPULAR ARTICLE
COMMENTS