Sorry, we couldn't find any article matching ''
12 Fakta Unik Seputar Payudara yang Perlu Kita Ketahui
Payudara itu aset perempuan. Iya, aset utama untuk memberikan nutrisi lengkap buat bayi ;) Apa lagi, ya, fakta unik seputar payudara?
Payudara wanita memang selalu unik untuk dibicarakan. Eits, tentunya dibicarakan manfaatnya, bukan yang lain ;) Yuk, kita telaah fakta unik tentang payudara.
Sebuah studi di tahun 2013 menunjukkan bahwa pria yang menyukai payudara besar adalah mereka yang insecure dengan kondisi keuangannya. Weeew…
Terlalu sering tidur tengkurap bisa mengubah bentuk payudara. Memang yang paling benar, tuh, tidur menyamping ke kiri.
Payudara satu sama lainnya ukurannya tidak sama. Nggak percaya? Coba diukur aja :D
Stimulasi pada puting payudara saja, bagi sebagian wanita bisa menyebabkan orgasme.
Selama menyusui, payudara cenderung tidak akan pernah bisa simetris. Yaudah, terima nasib, aja, buibu :D
Pada saatnya nanti, payudara akan ‘menyerah’ juga pada gaya gravitasi. Hello 40’s moms. Hahaha…
Ada 5 hal yang membuat payudara cepat kendur. Rokok, faktor genetis, diet ketat, tidak pakai sunscreen, tidak pakai bra yang benar.
Payudara yang semakin sensitif terhadap rangsangan bisa jadi pertanda kehamilan. Hmmm…lagi mikir, dulu gitu nggak, ya?
Banyaknya ASI tidak ditentukan oleh ukuran payudara. Ini bener banget, sih.
Ada sekitar 20 lubang tempat ASI keluar di setiap puting payudara. Banyak, ya? :D
Hormon oksitosin yang dikeluarkan pada saat menyusui, akan membuat ibu dan bayinya happy dan relaks.
Aktivitas menyusui menurunkan risiko gangguan jantung dan kanker payudara pada wanita. Sebisa mungkin memang usahakanlah menyusui si kecil.
PAGES:
Share Article
POPULAR ARTICLE
COMMENTS