Setelah Jakarta, Bogor, Depok, dan Tangerang, ini dia biaya masuk sekolah SD di Yogyakarta
Akhir tahun seperti ini adalah waktu-waktu mencari sekolah ya moms. Ini dia informasi biaya sekolah dasar di Yogyakarta.
Biaya sekolah kan memang naik ya dari tahun ke tahun. Tapi pertanyaannya selalu sama: Berapa sih biaya sekolah SD di Yogyakarta? Berapa uang pangkal dan biaya bulanannya?
Berikut daftar uang pangkal dan biaya bulanan SD di Jogja:
Jongkang, Sariharjo, Ngaglik, Sleman Regency, Special Region of Yogyakarta 55581
Uang pangkal: Rp 25 juta
Uang tahunan: Rp 4,5 juta
SPP: Rp 1,7 juta
Jl. Ringroad Utara No.35A, RW.21, Pogung Lor, Sinduadi, Kec. Mlati, Kabupaten Sleman, Daerah Istimewa Yogyakarta 55581
Uang pangkal: Rp 20 juta
SPP: Rp 700 ribu
Jl. KH Muhdi, Corongan, Maguwoharjo, Corongan, Maguwoharjo, Sleman, Kabupaten Sleman, Daerah Istimewa Yogyakarta 55282
Uang pangkal: Rp 17 juta
SPP: Rp 7,1 juta/semester
Uang tahunan: Rp 3,3 juta
Jalan Kaliurang, Jl. Pelem Raya No.Km. 12,5, Bondosari, Harjobinangun, Kec. Pakem, Kabupaten Sleman, Daerah Istimewa Yogyakarta 55581
Uang Pangkal: Rp 17 juta
SPP: Rp 1 juta
Uang tahunan: Rp 1,8 juta
Jl. Pogung Rejo No.382, Pogung Kidul, Sinduadi, Kec. Mlati, Kabupaten Sleman, Daerah Istimewa Yogyakarta 55284
Uang pangkal: Rp 13 juta
SPP Bulanan: Rp 750 ribu
Jl. Kabupaten No.99, Area Sawah, Nogotirto, Kec. Gamping, Kabupaten Sleman, Daerah Istimewa Yogyakarta 55291
Uang pangkal: Rp 15 juta
Uang tahunan: Rp 5,5 juta
SPP bulanan: Rp 1,1 juta
Komp. Pandean Sari Blok IV, Condong Catur, Depok, Candok, Condongcatur, Sleman, Kabupaten Sleman, Daerah Istimewa Yogyakarta 55283
Uang pangkal: Rp 15 juta
SPP bulanan: Rp 825 ribu
Uang tahunan: Rp 6 juta
Dusun Kergan, Kenayan, Wedomartani, Kec. Ngemplak, Kabupaten Sleman, Daerah Istimewa Yogyakarta 55584
Uang pangkal: Rp 36,5 juta
SPP bulanan: Rp 1,5 juta
Uang tahunan: Rp 10 juta
Cek pula biaya masuk SD 2020 di Jakarta, Bogor, Depok, dan Tangerang.