Dehidrasi; Tanda-tanda dan Tatalaksana Pemberian CRO

Health & Nutrition

kirana21・03 May 2011

detail-thumb

Kalau baca-baca home treatment tentang demam, muntah dan diare, ujung-ujungnya pasti "jaga jangan sampai dehidrasi".

Pada demam, dehidrasi akan menyebabkan suhu tubuh susah turun dan pada anak dengan riwayat dan keturunan kejang demam, dehidrasi akan meningkatkan resiko kemungkinannya.

Sementara pada muntah dan diare, dehidrasi bisa berakibat fatal karena cairan tubuh terbuang dengan cepat untuk membuang racun/penyakit.

Nah sekarang, apa tanda-tanda dehidrasi?

Dan apa yang harus dilakukan untuk mencegah dehidrasi?

Tanda umum dehidrasi dibagi menjadi dua, yaitu: