banner-detik
HEALTH & NUTRITION

Jamur di Mulut?

author

Mommies Daily30 Mar 2010

Jamur di Mulut?

Hi drg. Ivonne,

Anak saya usia 8 bulan-an, lagi susah makan banget. Kata dokter ada jamur di mulutnya. Apa penyebabnya ya? - Anna

Biasanya yang sering terserang jamur dalam mulut anak adalah lidah, ini terlihat sebagai lapisan berwarna putih. Lapisan putih ini menempel dan jika dikelupas akan meninggalkan daerah yang kemerahan dan sakit. Hal ini yang menyebabkan anak jadi malas makan. Jamur pada lidah ini terjadinya karena flora mulut yang terganggu (pemakaian obat ttt atau antibiotik). Selain itu juga bisa dikarenakan adanya kontaminasi dari benda lain yang menularkan ke dalam mulut anak. Pembersihan lidah dan anggota mulut lainnya yg kurang bersih juga dapat menimbulkan lapisan jamur ini. Pengobatannya bisa dengan cara memberikan obat anti jamur (tetes),ini bisa dilakukan oleh DSA ataupun drg.

Semoga membantu. - drg. Ivonne

Image Source

Share Article

author

Mommies Daily

-


COMMENTS


SISTER SITES SPOTLIGHT

synergy-error

Terjadi Kesalahan

Halaman tidak dapat ditampilkan

synergy-error

Terjadi Kesalahan

Halaman tidak dapat ditampilkan